Sabtu, 04 Mei 2019

Control on Microsoft Excel


MENU KONTROL PADA MS. EXCEL

Pada kali ini, saya akan membahas menu – menu control pada Microsoft Excel. Oke langsung saja menuju tkp tutorial kali ini.

  1. Untuk membuat dokumen baru pada Microsoft Excel yaitu klik Quick Access Toolbar à New à Blank SpreadSheet 
  2.  Untuk membuka dokumen yang telah kita buat sebelumnya, klik Quick Access Toolbar à Open à pilih nama dokumen dengan berformat .xlms
  3. Untuk menyimpan dokumen yang telah kita buat, klik Quick Access Toolbar à Save à pilih direktori à masukan nama dokumen à Save

Di Microsoft Excel terdapat Ribbon, nah di Ribbon ini terdapat beberapa tabs lagi, antara lain
1.     Tab Home, disini terdapat beberapa pengaturan untuk font dan lain lainya
2.     Tab Insert, berguna untuk memasukan Object kedalam SpreadSheet
3.     Tab Page Layout, berguna untuk mengatur spreadsheet
4.     Tab Formula, berguna untuk daftar rumus – rumus pada Microsoft Excel
5.     Tab Review, berguna untuk melihat kembali database yang telah kita buat
6.     Tab View, untuk melihat dan mengatur zoom in/out pada spreadsheet
Untuk memasukan formula, harus dimulai dengan tanda sama dengan (=)
Sekian yang bias saya sampaikan, selebihnya atau sekurangnya saya meminta maaf karena saya sendiri masih belajar. Terimakasih telah berkunjung J

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah Dengan SOpan, No Sara
Jangan Kasih Link Aktif

>>>>Semoga Bermanfaat<<<<